Tuesday, 20 June 2017

Salah satu tehnik identifikasi risiko adalah dengan menggunakan fault trees

hal pokok yang dapat dicapai dengan menggunakan cara ini :
1) Fault tree dapat melihat pada flow chart dari sudut pandang risiko dan mulai memperkirakan kemungkinan rangkaian supply tersebut dapat diputus.
2)            Fault Tree juga dapat melihat risiko dalam suatu proses atau sebuah mesin dan melihat kemungkinan adanya potensi kerusakan.


aspek yang berkaitan dengan sumber pasokan bahan baku yang harus dipertimbangkan secara saksama oleh manajer risiko. 


1)   Apa yang dapat memastikan pasokan tidak datang tepat pada waktunya
            2)         Bagaimana cara mengendalikan ancaman tersebut
            3)         Apakah ada sumber alternatif yang dapat diguanakan pemasok.
            4)         Apakah organisasi mengurangi risikonya dengan mencari pemasok lebih dari satu
                5)            Apakah tersedia paten, design models, licences dan persyaratan lainnya bila organisasi memutuskan untuk mengganti pemasok dengan yang lain


risiko yang berhubungan dengan suatu proses atau sebuah mesin dengan menggunakan bagan.


 

Related Posts

Salah satu tehnik identifikasi risiko adalah dengan menggunakan fault trees
4/ 5
Oleh